
Apa saja yang harus dimiliki dan mampu dikerjakan para pemodal ventura agar mampu menciptakan unicorn baru di Indonesia serta mengembangkan ekonomi digital? Go-jek, Tokopedia, Traveloka, dan Bukalapak, hampir bisa dipastikan semua warganet Indonesia mengenal nama-nama tersebut dan ada kemungkinan pernah menggunakan jasa mereka, khususnya warganet yang tinggal di wilayah urban di Pulau Jawa. Khusus Go-jek […]