
Catatan: Tulisan ini membahas gempa bumi dan tsunami dengan bahasa yang sudah jauh dipermudah agar mudah dipahami khalayak umum. Untuk lebih memahami gempa bumi sebagai peristiwa alam, silahkan pelajari fisika gempa bumi. Saat kita melihat ikan yang sedang berenang bebas di dalam air, kadang kita bisa melihat permukaan air yang bergelombang karena pergerakan ikan tersebut. […]