Kata Dapat Mengubah Otak

Sebuah ulasan untuk buku berjudul Words Can Change Your Brain karya Andrew Newberg dan Mark Robert Waldman. Kemampuan komunikasi dan negosiasi adalah keniscayaan dalam peradaban manusia abad 21. Pendekatan amarah dan kekerasan lebih banyak mendatangkan kerusakan daripada kebaikan, apalagi di era teknologi perang modern dan masyarakat dunia yang jauh lebih kompleks dibandingkan dengan abad-abad sebelumnya. […]

Catatan Calon Ayah # 8 Preeklampsi – Rajanya Inflamasi

Apa itu Pre-eklampsia, pengidap, gejala, tanda-tanda, dan tindakan yang harus diambil jika terkena preeklampsia. Catatan super penting: Saya bukan dokter dan tidak memiliki latar belakang pendidikan kedokteran. Pengetahuan preeklampsia yang saya bagikan murni bersumber dari pengalaman, catatan, dan penelusuran pribadi. Jika Anda ada gejala pre-eklampsi, Anda wajib berkonsultasi dengan dokter. 695 hari – Sudah dua […]

Catatan Blogger Akhir Pekan: Sebuah Ulasan The Future of Economics – An Islamic Perspective

Jujur dan lugas mengulas berbagai perspektif ilmu ekonomi, khususnya perspektif Islam. Buku The Future of Economics: An Islamic Perspective karya Dr. M. Umer Chapra saya dapatkan tahun 2001 saat saya tergabung dalam Kelompok Studi Ekonomi Islam (KSEI). Dengan ketebalan lebih dari 400 halaman (belum termasuk kata pengantar dan sambutan dari berbagai tokoh), rasanya menjadi keistimewaan bagi […]

Keterlekatan Pelanggan Pasca Pembelian

Memahami dan menciptakan customer engagement di era teknologi dan pasar yang perlahan semakin tersaturasi. Ada banyak definisi keterlekatan konsumen (customer engagement) dan salah satunya adalah versi Forrester Consulting (2008) yang menyatakan bahwa keterlekatan konsumen berarti menciptakan hubungan mendalam dengan konsumen yang menciptakan keputusan pembelian, interaksi, dan partisipasi secara berkelanjutan. Sementara definisi lain menurut Economist Intelligence […]

Pamer Liburan dalam Gambar

Bagi Anda sekalian yang meluangkan waktu untuk jalan-jalan atau liburan ke berbagai titik wisata, akui saja kalau kadang pamer gambar liburan di media sosial. Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) bersama Kementerian Pariwisata periode 2014 – 2019 memiliki ambisi meningkatkan daya saing pariwisata nasional yang diukur melalui empat parameter, yaitu: Kontribusi terhadap PDB Nasional dari 4.2% […]