
Sebuah ulasan untuk buku berjudul Words Can Change Your Brain karya Andrew Newberg dan Mark Robert Waldman. Kemampuan komunikasi dan negosiasi adalah keniscayaan dalam peradaban manusia abad 21. Pendekatan amarah dan kekerasan lebih banyak mendatangkan kerusakan daripada kebaikan, apalagi di era teknologi perang modern dan masyarakat dunia yang jauh lebih kompleks dibandingkan dengan abad-abad sebelumnya. […]